Kapolda Jateng Tinjau Lokasi Pengungsian Longsor Banjarnegara, Pastikan Kesiapan Anggota Tangani Bencana
Polda Jateng, Kota Semarang | Upaya penanganan bencana tanah longsor di Dusun Situkung, Kecamatan Pandanarum, terus dikebut. Pada Senin (17/11/2025) sore, Kapolda Jawa Tengah Irjen Pol Ribut Hari Wibowo bersama…
